MATERI DAN LKPD
BAB PROTESTA
Kingdom Protista
Protista adalah makhluk hidup uniseluler, namun terdapat juga Protista
yang multiseluler, seperti ganggang laut sudah mempunyai membran inti atau
disebut organisme eukariotik
Klasifikasi protesta
A.
Protesta
mirip hewan ( Protozooa) terdiri Filum:
Ø Rizoopoda
Ø Flagelata
Ø Ciliata
Ø Sporozoa
B. Protesta mirip tumbuhan (Alga) terdiri Filum:
Ø Clorophyta
Ø Chrysophyta
Ø Rhodophyta
Ø Phaeophyta
C.
Protesta
mirip jamur terdiri Filum:
Ø Myxomycota
Ø Oomycota
Ø Acraciomicota
I. Protista Mirip Hewan (Protozoa)
Protozoa artinya hewan pertama (protos = pertama; zoon = hewan), digambarkan sebagai organisme mirip hewan karena
dapat bergerak dan mengambil makanan dari organisme lain. Protozoa dibagi ke
dalam 6 filum, yaitu Zoomastigophora,
Rhizopoda, Apicomplexa, Ciliophora,
Foraminifera, dan Actinopoda. Berikut adalah tabel ciri
umum sebagian filum yang termasuk Protozoa.
Perbandingan Protista Mirip Hewan
No |
Filum |
Ciri Umum |
Contoh Spesies |
1 |
Zoomastigophora |
Zooflagellata, menggunakan flagel
untuk bergerak dan memangsa, umumnya uniseluler, beberapa berkoloni |
Ø Triconympha
sp. Dan Ø Trypanasoma
sp. |
2 |
Rhizopoda |
Pseudopodia untuk bergerak dan
memangsa |
Ø Amoeba
proteus |
3 |
Actinopoda |
Memangsa dengan axopodia (pseudopodia
yang runcing dan menyebar), memiliki rangka silika |
Ø Helizoa dan Radiozoa |
4 |
Apicomplexa |
Sebelumnya dikenal sebagai sporozoa,
parasit pada hewan dan manusia dengan siklus hidup yang rumit |
Ø Plasmodium |
5 |
Ciliophora |
Cilia digunakan untuk bergerak dan
memangsa, umumnya uniseluler, beberapa sesil dan berkoloni |
Ø Stylonychia
sp., Ø paramaecium
sp. |
6 |
Foraminifera |
Memangsa dan bergerak menggunakan
pseudopodia halus yang saling berhubungan |
Ø Globigerina |
Semuanya termasuk organisme uniseluler, eukariot, dan
heterotrofik.
Perbedaan utama enam filum ini hanya dalam cara pergerakannya.
KLASIFIKASI
1) Rhizopoda
(Amoeba)
Ciri-ciri Rhizopoda:
1. memiliki membran
plasma yang fleksibel dan dapat melebarke arah mana pun,
2. membentuk pseudopodia
(kaki semu) yang digunakan untuk bergerak dan mendapatkan makanan.
3.Rhizopoda yang dikenal dengan sebutan Amoeba biasanya ditemukan di danau atau di kolam.
4. Amoeba tidak
mempunyai organel-organel sel yang banyak, seperti pada Zooflagelata ataupun
Ciliophora. Akan tetapi,
5. Amoeba memiliki
struktur internal kompleks dan memiliki kemampuan yang baik dalam merasakan
serta menangkap mangsa
2) Zoomastigophora (Zooflagellata)
Semua Zooflagellata memiliki minimal satu flagellum. Organel serba-guna ini dapat mendorong organisme bergerak, merasakan lingkungannya, dan menjerat mangsa. Zooflagellata sangat beragam, banyak yang hidup bebas di habitat tanah atau air, bersimbiosis, hidup di dalam organisme lain dengan hubungan mutualisme atau parasitik. Salah satu contoh simbiosis mutualisme yaitu Triconympha sp. yang hidup dalam usus rayap. Kemampuan Triconympha sp. mengurai selulosa, memberi kemampuan pada rayap untuk mengonsumsi kayu
Zooflagellata dari genus Trypanosoma sp. bertanggung jawab
terhadap penyakit tidur yang dapat menyebabkan kematian. Zooflagellata ini
disebarkan melalui lalat tse tse
3) Actinopoda (Heliozoa dan Radiozoa)
Actinopoda artinya kaki sinar. Pemberian nama ini mengacu pada
bentuk pseudopodia runcing yang memencar dari tubuh Actinopoda. Pseudopodia
tipe ini disebut axopodia. Axopodia
membantu organisme ini mengapung dan memangsa organisme yang lebih kecil.
Heliozoa
umumnya hidup di air tawar dan menggunakan axopodia untuk memangsa, sedangkan Radiozoa
umumnya hidup di laut dengan cangkang bersilikat yang berbeda-beda pada setiap
spesies.
Semua organisme Apicomplexa, sebelumnya
disebut sporozoa,
Ciri-ciri:
- Ø Bersifat parasitik
- Ø Hidup di dalam tubuh atau sel inang mereka.
- Ø Memiliki kemampuan membentuk spora,
- Ø Struktur tetap yang penyebarannya melalui makanan, air, atau
gigitan serangga.
- Ø Sporozoa tidak memiliki alat gerak,
Ø
Mengandung
organel kompleks yang membantunya menempel dan menyerang inang.
Banyak anggotanya memiliki siklus hidup
yang kompleks. Oleh karena itulah filum ini disebut Apicomplexa.
contoh Sporozoa yang terkenal adalah penyebab penyakit malaria, yaitu Plasmodium.
1. Plasmodium
falciparum yang memiliki masa sporulasi tidak
menentu, antara 1–3 × 24 jam dan
merupakan penyebab penyakit malaria
tropika.
2. Plasmodium vivax yang memiliki masa sporulasi setiap 2 × 24 jam dan merupakan penyebab penyakit malaria tertiana.
3. Plasmodium
malariae yang memiliki masa sporulasi setiap 3 ×
24 jam dan merupakan penyebab
penyakit malaria kuartana.
##########$$$$$$$@@@@@@@@@@@@@$$$$$$$$#########
(LKPD) A
Nama Sekolah : MA BAHRUL ULUM
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas / Semester : X / 1 (satu)
Tahun Pelajaran : 2021-2022
Alokasi Waktu : 2 X 45 jam
pelajaran
MENGAMATI PROTETESTA
1 |
DIDKRIPSIKAN CIRI-CIRI KONGDOM PROTESTA |
|
A. |
|
B |
|
C |
|
D |
|
E |
|
F |
|
|
2 |
SEBUEKAN DENGAN
JUJUR CIRI-CIRI PROTESTA BERDASARKAN
PENGAMATAN |
|
A. |
|
B |
|
C |
|
D |
|
E |
|
F |
|
|
3 |
SEBUTKAN MACAM-MACAM PROTESTA MIRIP HEWAN |
|
A. |
|
B |
|
C |
|
D |
|
E |
|
F |
|
|
4 |
JELASKAN PERANAN PROTESTA MIRIP HEWAN |
|
A. |
|
B |
|
C |
|
D |
|
E |
|
F |
|
|
5 |
ANALISA DAN DISKRIPSIKAN PROOSES DAUR HIDUP PLASMODIUM |
|
Jelaskan daur palamudium (malaria)
|
6 |
ANALISA DAN DISKRIPSIKAN PROOSES PENCERNAAN CILIATA |
|
PARAMENCIUM 1. Jelaskan fungsi masing-masing organel 2. Jelaskan proses pencernaan
|
0 Comments:
Posting Komentar